Security Applications and Devices [Firewall]
Firewall adalah program yang berfungsi untuk membentengin inbound (traffic masuk) dan outbound (traffic keluar), memfilter aplikasi, situs, dan port mana yang di allow dan deny. Pada summary ini saya akan membahasa beberapa software firewall/ security pada windows (windows 10), windows sendiri mempunyai firewall default “windows defender” untuk menjamin keamananannya perlu di perhatikan update firewall. Banyak fungsi dari firewall ini meminimalisir serangan seperti ping attack, akses ssh, akses telnet dll. Saran penulis aktifkan firewall di laptop teman-teman dan allow apa yang diperlukan dan sisanya deny semua. “LAPTOP AMAN ANDAPUN SENANG”
[Demo Penggunaan firewall pada windows 10]
Klik start - type “windows defender firewall with advanced security” and klik
Perlu saya jelaskan sedikit disini inbound itu traffic yang data dari luar (internet, intranet dll) ke dalam (pc, printer, server dll). nah kalo temen-temen mau block misal saya akan contoh pada blog ini “Bagaimana cara memblok ping dari luar (outbound) ke dalam (inbound)?” perhatikan dibawah ini step by step nya:
Klik inbound - (2) cari “File and printer sharing (Echo Request - ICMPv4 in) - (3) double clik dan select “Block All Connection”
Maka akan berubah menjadi seperti dibawah ini icon block :
Mari kita verifikasi (disini saya tes ping dari perangkat switch C3850) :
oke disini saya coba allow dulu untuk icmp ping nya dan perhatikan :
Dan kita verifikasi :
END.
Semoga bermanfaat dan jika ada masukan dan saran silahkan berkomentar ^_^.
Comments
Post a Comment